Dandim 1202/Skw Akan Tindak Tegas Anggota Yang Terlibat Aktivitas Ilegal

Rabu, 12 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITABUANANEWS.ID | Singkawang – Menanggapi beredarnya pemberitaan di beberapa media online terkait dugaan oknum TNI yang memback up sejumlah sawmil di wilayah Kota Singkawang.Selasa, (12/03/2025).

Dandim 1202/Singkawang, Letkol Arm Ferdy Pongsamma R., S.H., menegaskan saat ini satuan berupaya melakukan penyelidikan.

“Kami saat ini tengah melakukan pendalaman. Apabila ada yang terbukti melanggar dan melakukan kegiatan ilegal maka akan diberikan tindakan tegas sesuai dengan prosedur hukum yang berlaku,” tegasnya.

Dandim 1202/Skw menekankan kepada seluruh personel Kodim 1202/Skw untuk tidak membekingi kegiatan ilegal dalam bentuk apa pun. Bagi anggota yang terbukti melanggar, akan diberikan teguran keras sesuai dengan hukum dan prosedur yang berlaku.

Baca Juga :  Dihadiri Pilar, Bazar Ramadan Kecamatan Pamulang Diserbu Masyarakat

Ia juga mengajak kepada masyarakat Kota Singkawang untuk ikut serta berperan aktif dalam upaya pencegahan berbagai kegiatan ilegal. Masyarakat dapat melaporkan kepada Babinsa apabila menemukan indikasi aktivitas ilegal.

Baca Juga :  Cegah Penyebaran Paham Intoleran, Radikal dan Terorisme, Polda Banten Sambangi SMA Negeri 6 Kabupaten Pandeglang

“Peran aktif masyarakat sangat dibutuhkan untuk melakukan pencegahan. Segera laporkan apabila menemukan indikasi atau kejadian yang mencurigakan terkait aktivitas ilegal, karena di Singkawang ini ada juga banyak satuan baik TNI maupun Polri,” ajak Letkol Arm Ferdy Pongsamma. (Pendim 1202/Skw)

Penulis : Red

Editor : Redaktur

Berita Terkait

Satgas Yonif 762/VYS Berikan Sentuhan Kasih Sayang Kepada Paud KALVari Yembun
Kodam I/Bukit Barisan Gelar Safari Ramadhan 1446 H, Penguatan Kebersamaan dan Pengabdian
Babinsa dan Tenaga Medis Berjibaku Evakuasi Warga Dodalim Lewat Jalur Sungai dan Udara
Pangdam XII/Tanjungpura Lantik Pejabat Baru: Meningkatkan Profesionalitas dan Kinerja
Drumband Kartika Bahana Nusantara Tampil Memukau di Closing Ceremony IIMS 2025
Akhiri Kunjungan Kerja Di Kapuas Hulu, Pangdam XII/Tpr Kunjungi Kodim 1206/Psb
Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gelar Khitanan Massal Gratis Di Pos Gabma Simanggaris
Terkait Hiburan Malam HUT RI Ke-79, Kapolres Lampung Tengah Minta Masyarakat Tetap Taati Aturan
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 15:27 WIB

Dandim 1202/Skw Akan Tindak Tegas Anggota Yang Terlibat Aktivitas Ilegal

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:14 WIB

Satgas Yonif 762/VYS Berikan Sentuhan Kasih Sayang Kepada Paud KALVari Yembun

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:38 WIB

Kodam I/Bukit Barisan Gelar Safari Ramadhan 1446 H, Penguatan Kebersamaan dan Pengabdian

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:26 WIB

Babinsa dan Tenaga Medis Berjibaku Evakuasi Warga Dodalim Lewat Jalur Sungai dan Udara

Sabtu, 1 Maret 2025 - 18:45 WIB

Pangdam XII/Tanjungpura Lantik Pejabat Baru: Meningkatkan Profesionalitas dan Kinerja

Senin, 24 Februari 2025 - 00:34 WIB

Drumband Kartika Bahana Nusantara Tampil Memukau di Closing Ceremony IIMS 2025

Minggu, 23 Februari 2025 - 16:52 WIB

Akhiri Kunjungan Kerja Di Kapuas Hulu, Pangdam XII/Tpr Kunjungi Kodim 1206/Psb

Sabtu, 22 Februari 2025 - 13:20 WIB

Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Gelar Khitanan Massal Gratis Di Pos Gabma Simanggaris

Berita Terbaru

TNI-POLRI

Kapolda Banten Pastikan Kelancaran Arus Mudik Lebaran 2025

Selasa, 25 Mar 2025 - 00:36 WIB