Ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah, Pelatih Dan Atlis Dapat Penghargaan dari Pemkab Tangerang

Senin, 12 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITABUANANESW.ID Tangerang | Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang memberikan penghargaan berupa bonus apresiasi bagi para pelatih dan atlet berprestasi di ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) XI Banten 2024.

Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan dan Pariwisata (Disporabudpar) Kabupaten Tangerang, Ratih Rahmawati, mengatakan, pemberian bonus ini merupakan bentuk apresiasi kepada para atlet atas prestasi mereka di Popda XI Banten 2024.Secara khusus, dia juga berterima kasih kepada Ketua BAPOPSI H Karnadi dan jajarannya atas prestasi para atlet binannya.

Baca Juga :  Akhirnya, Cristiano Ronaldo Resmi Bergabung dengan Al-Nassr

“Selamat kepada para atlet berprestasi yang telah bekerja keras mengharumkan nama Kabupaten Tangerang dan membawa kita pada urutan ketiga dalam ajang Popda XI Banten. Semoga kedepannya kita bisa meraih juara umum,” ucap Ratih saat di wawancara di Hotel Yasmin, Sabtu (10/8/2024).

Tercatat sebanyak 243 atlet berprestasi atas keberhasilan mereka meraih medali yakni 46 emas, 41 perak, dan 51 perunggu. Perolehan medali tersebut menempatkan Kabupaten Tangerang di peringkat ketiga Popda XI Banten 2024. Pencapaian tersebut meningkat dari tahun sebelumnya yang hanya berada pada posisi kelima.

Sementara itu, Ketua KONI Kabupaten Tangerang, Eka Wibayu menuturkan, sejumlah atlet berprestasi tersebut akan dibina untuk melakukan latihan lanjutan menuju Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Banten tahun 2026 di Kota Tangerang Selatan.

Baca Juga :  Meriahkan Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Gelar Kejuaraan MMA Amatir Kapolres Cup 2024

“Ada sebanyak 243 atlet berprestasi yang sudah diserahkan kepada KONI Kabupaten Tangerang untuk kami bina untuk berlaga di Porprov Banten. Semoga pada ajang selanjutnya kita dapat meningkatkan raihan kita dan berlaga pada ajang selanjutnya,” katanya.(Tim/Red).

Berita Terkait

Pilar Saga Ichsan: Tangsel Siapkan Venue dan Target Juara Umum di Porprov VII Banten 2026
Bripka Roy Chandrito Harumkan Nama Polres Lampung Tengah, Dapat Mendali Perunggu
Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Gelar Olahraga Bersama
Meriahkan Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Gelar Kejuaraan MMA Amatir Kapolres Cup 2024
Nobar Laga Final Leg Kedua Championship Series, Ratusan Bobotoh Padati Polres Sukabumi Kota
Polres Sukabumi Kota Gelar Nobar Leg Kedua Championship Series, Madura United vs Persib Bandung
PT KAI Daop 2 Bandung Imbau Penumpang Datang Lebih Awal Antisipasi Kemacetan Akibat Final Liga Indonesia
JIS! Masuk Dalam Standar FIFA atau Standar Politik
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Agustus 2024 - 13:24 WIB

Pilar Saga Ichsan: Tangsel Siapkan Venue dan Target Juara Umum di Porprov VII Banten 2026

Senin, 12 Agustus 2024 - 17:18 WIB

Bripka Roy Chandrito Harumkan Nama Polres Lampung Tengah, Dapat Mendali Perunggu

Senin, 12 Agustus 2024 - 09:57 WIB

Ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah, Pelatih Dan Atlis Dapat Penghargaan dari Pemkab Tangerang

Jumat, 21 Juni 2024 - 11:14 WIB

Jelang Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Gelar Olahraga Bersama

Jumat, 7 Juni 2024 - 07:05 WIB

Meriahkan Hari Bhayangkara ke-78, Polres Sukabumi Kota Gelar Kejuaraan MMA Amatir Kapolres Cup 2024

Sabtu, 1 Juni 2024 - 11:12 WIB

Nobar Laga Final Leg Kedua Championship Series, Ratusan Bobotoh Padati Polres Sukabumi Kota

Jumat, 31 Mei 2024 - 15:10 WIB

Polres Sukabumi Kota Gelar Nobar Leg Kedua Championship Series, Madura United vs Persib Bandung

Kamis, 30 Mei 2024 - 17:11 WIB

PT KAI Daop 2 Bandung Imbau Penumpang Datang Lebih Awal Antisipasi Kemacetan Akibat Final Liga Indonesia

Berita Terbaru

TNI-POLRI

Letkol Marinir Achmad Toripin Resmi Jabat Danyonif 9 Marinir

Selasa, 15 Okt 2024 - 10:02 WIB